ADM Adi Nugroho Resmi Melantik Sejumlah Pejabat Perhutani Wilayah Regional 5 Wilayah Bondowoso dan Situbondo

BONDOWOSO, Persindonesia – kepala administrator (ADM) Adi Nugroho, telah melantik sejumlah pejabat baru yang akan menempati pos jabatan guna meningkatkan produktifitas perusahaan BUMN (Perhutani) wilayah regional 5 wilayah Bondowoso dan Situbondo. Bertempat di aula Silva kantor Perhutani KKPH Bondowoso. Jum’at 23/6/23

Adapun pejabat baru yang resmi dilantik saat ini semoga kedepan dapat mengemban tugas baru sebagai pejabat perhutani yang amanah dan bertanggung jawab, berikut nama pejabat baru yang dilantik :

1. Soekirno sebagai Wakil Administratur/KSKPH Bondowoso

2. Mat Sudik sebagai Kasi Produksi & Ekowisata

3. Heru Nurrahman sebagai Asper KBKPH Panarukan

4. Muniryanto sebagai Kaur Tehnik Kehutanan BKPH Klabang

5. Abd. Rasid sebagai KRPH Kayumas

6. Miswanto sebagai KRPH Wringin

7. Supardi sebagai KRPH Sumbermalang

8. Budi amam Mulyono sebagai KRPH Bayeman

9. Juhari sebagai KRPH Pakisan

10. Holip hasasnovi sebagai KRPH Tapen

11. Kusno Adi Saputro sebagai KRPH Brebes

12. Triatmoko sebagai Penguji tingkat II

Ucapan selamat diberikan oleh ADM Adi Nugroho kepada pejabat yang telah resmi dilantik pagi ini, dalam tugas barunya ADM Adi Nugroho berharap, jabatan baru ini adalah amanah yang harus di junjung tinggi, sportifitas, totalitas, profesionalitas dan proporsional dalam menjalankan tugas adalah rasa tanggung jawab yang harus dijalankan oleh pejabat yang telah di amanah kan, terutama dalam hal keamanan dan komunikasi kepada masyarakat mitra perhutani. Tegas ADM kepada pejabat yang baru saja di Lantik.

(Nusul)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *