JEMBER, Persindonesia.com – Pemilihan Gus dan Ning 2024 yang sedang berlangsung di jember sudah pada fase yang kesekian dari pendaftaran hingga memasuki tahap Penyaringan Gus dan Ning, Perhelatan ini dilaksanakan setiap dua tahun sekali untuk memilih dutanya jember terutama terutama duta Pariwisata dan budaya, Pernyataan ini Disampaikan oleh kepala dinas pariwisata Bambang Rudi saat ngopi bareng di hotel Nirwana Grande meotel kampus jember, 05/07/2024.
Bambang rudi juga mengungkapkan untuk peserta Gus dan Ning ini ada 152 yang ber KTP jember dan pesertanya keren keren, cantik cantik, ganteng ganteng.
Dari peserta Gus dan Ning ini, Bambang rudi menambahkan ada beberapa materi yang mereka dapatkan yaitu materi psikologi kemudian materi tentang kepariwisataan, materi tentang budaya, asbiuticlas dan juga ada beberapa materi yang mereka kunjungi antara lain ke KFC yang menjadi perwujudan ikrab terbaik saat ini kemudian ketempat tempat batik kriya dan lain.”Ungkap Rudi.
Rudi juga menjelaskan Hari ini para Peserta Gus dan Ning ini sudah Memasuki karantina selama dua hari sebelum proses ke grand final.
Kemudian selama proses karantina, Peserta Gus dan Ning ini akan diberikan semua materi dan tip interview dan akan diajari koreografi, kemudian setelah selesai grand final Peserta ini akan dikukuhkan menjadi Gus dan Ning tahun 2024. “Jelasnya.
Hari ini yang sudah mengikuti grand final Gus dan Ning sebanyak 12 pasang, namun setelah dinobatkan menjadi Gus dan Ning di jember mereka mempunyai tugas yang tidak ringan jelas Rudi, artinya Gus dan Ning yang sudah di nobatkan ini, harus bisa mengembangkan pariwisata dan kebudayaan yang ada di jember ini, denga cara menampilkan berbagai event event yang baik dengan sekala lokal, regional, nasional sampai internasional, yang setara dengan Gus dan Ning di kabupaten kota lainnya diseluruh Indonesia. “Ungkapnya.
Bambang Rudi Optimis kedepan Gus dan Ning Jember ini bisa diikut sertakan dalam ajang RAKA dan RAKI tingkat Provinsi Jawa timur.
Lebih jauh bambang Rudi menekankan kepada Gus dan Ning bahwa jangan hanya puas di level seperti ini, justru ia harus banyak meng abdate dan mengagride seperti KSA (knolide, skill dan atituds). “Tutupnya.
(Nurul)






